Saturday, May 23, 2015

Desain Interior Kitchenset Rumah Bu Darnila , Makassar




Kode Desain : IR10
Luas Tanah
Luas Bangunan
Arsitek: Amin Rais ST, Arfian MA.ST , Wahyudi ST.
Pendidikan : S1 Teknik Arsitektur UIN Alauddin Makassar 
Order Jasa Desain : Klik disini

Friday, May 22, 2015

Model Rumah Minimalis Etnik Yang Bernuansa Tradisional Nan Indah

model rumah minimalis etnikSekarang ini sudah banyak masyarakat yang senang dan suka dengan model rumah yang satu ini, yang menjadi favorit ataupun menjadi banayak pilihan keluarga dalam menentukan model rumah yang seperti apa yang digunakan. Model rumah tersebut yaitu model rumah minimalis. Model rumah minimalis merupakan model rumah yang berkonsep sederhana atau simpel namun desain dan bentuk rumahnya yang unik serta modern sehingga akan terlihat lebih mewah nan elegan. Namun jika dilihat dari perkembangan model rumah sekarang ini, banyak pemilik rumah mencoba menggunakan model rumah minimalis etnik yang diambil dari beberapa rumah tradisional yang ada di daerah Indonesia seperti jawa tengah, jawa timur, jawa barat, dan bali. Mengapa banyak dipilih dari masing-masing daerah karena rumah tradisional dari berbagai macam daerah menghasilkan konsep yang sangat etnik serta bentuknya yang unik. Banyak ciri-ciri yang di dapat pada rumah tradisional yang etnik tersebut.

Pada model rumah minimalis etnik harus terdapat ciri-ciri yang melekat pada bagian setiap sudut dan sisi rumah seperti rumah tradisional. Ciri-ciri tersebut yaitu;

1. terdapat atap rumah yang berbentuk joglo atau berbentuk limas yang merupakan ciri khas pada rumah daerah jawa dan bali.
2. Terdapat motif dan ukiran pada jendela, pintu, plafon, pagar, furnitur, dan dinding yang terbuat dari kayu, batu bata, ataupun batu alam.
3. Bahan yang digunakan untuk dinding atau pada dinding biasanya masih terlihat batu bata merah yang asli.
4. Pada atap biasanya terbuat dari bahan kayu jati yang kuat sehingga terkesan kokoh seperti filosofi pada orang jawa.
5. Dalam penggunaan ruangan pada model ruah minimalis etnik, biasanya selalu menyediakan kamar banyak untuk anggota keluarga dan para tamu.
6. Penggunaan cahaya juga sangat eksotik atau bisa terbilang bernuansa romantis dengan cahaya yang agak redup misalnya menggunakan lampu bohlam sebagai media penerangan.
7. Pada lantai biasanya terdapat warna yang kontras seperti papan catur hitam putih atau dengan motif lainnya yang mempunyai seni tinggi.
8. Furnitur yang digunakan seperti meja dan kursi terbuat dari kayu.
9. Pada taman yang ada pada depan dan belakang rumah terdapat pepohonan dan tanaman yang sangat rindang.
10. Pada halaman depan rumah bisanya terdapat gazebo kecil yang unik untuk bersantai dan dikelilingi rerumputan serta jalan setapak dari bebatuan alam.
11. Penggunaan fasilitas seperti elektronik pun tidak terlalu banyak agar nuansa alami seperti di pedesaan masih terasa kental.

Itulah sekilas dari interior dan eksterior pada model rumah minimalis etnik yang ada. Namun anda bisa mendesain dengan selera anda sendiri dan kreatifitas serta jiwa seni anda sendiri sehingga hasilnya pun sangat memuaskan berupa rumah minimalis etnik tradisonal yang eksotik nan modern.

Thursday, May 21, 2015

Model Rumah Minimalis Elit dan Modern Sekarang Ini

model rumah minimalis elitSaat ini sudah banyak sekali model rumah yang sangat favorit bagi masyarakat dan banyak diterapkan hampir rata-rata di semua perumahan yang ada. Model rumah tersebut yaitu model rumah minimalis. Mengapa model rumah minimalis menjadi favorit masyarkat dan banyak yang mencarinya karena model rumah minimalis konsep dan desainnya yang sangat sederhana namun tetap terlihat mewah dan elegan. Itu lah salah satu kelebihan yang dimiliki model rumah minimalis. Namun seiring perkembangan jaman sekarang ini, sudah banyak rumah biasa yang diubah menjadi rumah minimalis. Jadi tidak hanya di kalangan perumahan yang elit namun di rumah perkampungan biasa sudah banyak yang menggunakan model rumah minimalis elit. Model rumah minimalis elit memang sering dijumpai di kawasan perumahan yang elit pula.

Jika seseorang ingin rumahnya tampil jauh lebih mewah dan menarik lagi sebaiknya gunakan model rumah minimalis elit. Pada dasarnya model rumah minimalis elit hampir sama dengan rumah minimalis yang lain. Namun yang membedakan dengan rumah biasa yaitu hanya fasilitas atau isi rumah yang mewah, bentuk rumah yang lebih unik, penggunaan cat atau warna pada dinding yang elegan, dan luas lahan rumah yang begitu sangat luas. Sehingga model rumah minimalis elit sangat lah mahal untuk dimiliki dan diciptakan. Butuh banyak budget atau dana yang banyak untuk memiliki model rumah minimalis elit. Tetapi jika dilihat hasilnya akan sangat memuaskan seimbang dengan dana banyak yang dikeluarkan.

Model rumah minimalis elit tidak hanya ada di kawasan perumahan yang elit, melainkan juga bisa kita terapkan pada rumah biasa. Asalkan kita pintar dan kreatif membentuk rumah minimalis, pasti hasilnya sama dengan rumah minimalis yang elit tersebut. Memang model rumah minimalis sekarang ini banyak diterapkan pada semua perumahan yang ada saat ini, namun model yang elit hanya mampu digunakan bagi kalangan orang yang mempunyai dana yang lebih saja. Anda bisa meniru pada desain dan konsep model rumah minimalis elit serta menerapkan pada rumah anda. Walaupun pada fasilitas atau dari segi interior jauh berbeda dengan rumah minimalis elit yang sebenarnya.

Wednesday, May 20, 2015

Model Rumah Minimalis Elegant Dan Menawan

model rumah minimalis elegantSetiap orang pasti menginginkan rumahnya tampil lebih indah, dan cantik agar nantinya jika ditempati akan terasa nyaman dan terkesan elegan. Maka dari itu dibutuhkan sesuatu hal yang bisa membuat rumah tampak lebih elegan seperti menggunakan model rumah minimalis. Model rumah minimalis merupakan model rumah yang saat ini sedang populer ataupun banyak dicari masyarakat karena konsepnya yang sederhana dan memiliki desain serta bentuk yang unik pula. Bagi anda yang ingin rumahnya agar tampil lebih elegan dan mewah sebaiknya anda gunakan model rumah minimalis ini dan pastinya anda akan senang serta betah tinggal di rumah minimalis anda. Dalam menciptakan model rumah minimalis elegant, tidaklah sesulit yang anda bayangkan. Menciptakan model rumah minimalis cukup dengan desain dan konsep yang sederhana saja namun tetap mengutamakan penataaan dan bentuk pada segi interior dan eksterior sehingga menghasilkan rumah minimalis yang tertata, sempurna, dan elegan.

Membuat model rumah minimalis elegant haruslah memperhatikan hal-hal dari segi interior dan eksterior agar tercipta rumah minimalis yang idaman. Hal-hal tersebut yaitu jika dilihat dari segi interior maka harus memperhatikan penggunaan ruangan, penggunaan perabotan dan furnitur, penggunaan cat atau warna pada dinding, penerangan atau cahaya yang cukup jelas dan terang, adanya sirkulasi udara atau ventilasi yang cukup. Sedangkan dilihat dari segi eksterior maka harus memperhatikan penggunaan cat atau warna pada dindign rumah, adanya taman yang cukup, harus terdapat halam depan rumah atau teras, adanya pencahayaan yang cukup terang dan jelas pada luar rumah, penggunaan atap rumah berbagai bentuk dan type, adanya garasi untuk parkir kendaraan dan adanya pagar luar rumah untuk keamanan.

Semua hal di atas harus ada pada model rumah minimalis elegant agar tercipta rumah minimalis yang menawan dan elegan pula. Anda jangan beranggapan bahwa menciptakan rumah minimalis tersebut sangatlah mahal. Anda cukup menyesuaikan dengan dana anda untuk membangun rumah minimalis karena rumah minimalis banyak tipenya. Anda bisa memilih type kecil, sedang dan besar pada rumah minimalis yang akan anda bangun dan miliki nantinya.

Tuesday, May 19, 2015

Model Rumah Minimalis Ekonomis Dan Murah

Apakah anda ingin memiliki sebuah rumah atau membangun rumah dengan model yang cantik nan indah namun dana anda tidak terlalu banyak? Model rumah minimalis lah sangat tepat bagi anda untuk menciptakan rumah minimalis walaupun dengan dana yang tidak begitu banyak. Anda bisa membuat model rumah minimalis ekonomis dengan dana yang seadanya maka begitu akan didapat rumah dengan type kecil hingga sedang dan luas lahan rumah yang tidak terlalu besar. Namun anda tidak usah khawatir rumah anda akan terkesan sempit karena model rumah minimalis ekonomis ini sangat lah sederhana atau simpel, jadi penataan pada segi interior akan lebih diutamakan sehingga rumah akan terlihat jauh lebih luas walaupun luas lahan rumah tidak terlalu besar. Dalam menciptakan model rumah ekonomis sangatlah hemat dan berharga lebih murah.

Pada model rumah minimalis ekonomis, biasanya dibuat berdasarkan kesederhanaan. Hal tersebut memang harus diterapkan pada model rumah minimalis ekonomis dikarenakan model rumah minimalis ekonomis termasuk rumah sederhana dan fasilitas yang digunakan juga tidak terlalu mewah serta interiornya juga sangat sederhana. Namun dalam membangun model rumah minimalis ekonomis haruslah memperhatikan hal-hal berikut ini agar hasilnya nanti sesuai dengan yang diharapkan. Hal-hal yang harus diperhatikan yaitu;

1. Segi Interior, Dari segi interior anda tentunya harus memperhatikan pemakaian furnitur, cat atau warna, pengaturan cahaya, pengaturan ventilasi dan penataan tiap-tiap ruangan. Dengan begitu seberapa kecil ataupun rumah anda bila dibangun dengan model minimalis dan ditata sedemikian rupa dengan tidak mengesampingkan hal-hal yang sudah disebutkan maka rumah minimalis anda akan terlihat menawan dan indah.
2. Segi Eksterior, Dari segi eksterior anda harus memperhatikan pola penataan teras, pagar, taman, teras, atap dan pencahayaan.
3. Jika anda menginginkan bentuk rumah minimalis yang unik dan kreatif bisa anda buat bentuk dengan model yang anda sukai. Hal trsebut akan membuat rumah anda menjadi lebih menarik dan menjadi trend model saat ini.

Dengan penjelasan mengenai model rumah minimalis ekonomis di atas, anda dapat menjadikan referensi dan contoh dalam membangun rumah minimalis yang murah dan sederhana namun tetap terlihat mewah nan elegan.

Monday, May 18, 2015

Model Rumah Minimalis Eropa Yang Mewah Dan Megah

model rumah minimalis eropaJika seseorang ingin memiliki hunian rumah idaman yang jauh lebih baik dan menarik, sebaiknya mencoba menggunakan model rumah yang saat ini sedang populer di masyarakat. Model rumah tersebut yaitu model rumah minimalis yang sedang populer di masyarakat karena konsepnya yang sederhana dengan desain dan bentuknya yang sangat unik serta kreatif. Maka dari itu model rumah minimalis sangat banyak dicari oleh setiap orang dan banyak diterapkan hampir diterapkan di semua perumahan yang ada. Tidak hanya itu, model rumah minimalis juga bisa mengadopsi dari berbagai negara yang ada di dunia. Misalnya seperti negara di Eropa kebanyakan pada setiap rumah seperti menggambarkan kemewahan pada setiap sudut rumah. Dalam model rumah minimalis eropa terdapat ciri khusus bagian rumah yang menggambarkan kemewahan dan terkesan kokoh seperti tiang-tiang atau pilar pada halaman depan rumah.

Selain itu pada model rumah minimalis eropa juga menunjukkan kemewahan pada bagian lain seperti pada dinding dan lantai terdapat motif ukiran serta penggunaan cat yang berwarna kalem dan cerah. Dalam membangun model rumah minimalis haruslah menggunakan lantai bertingkat agar rumah terlihat lebih luas dan megah. Pada pilar atau tinag pada halaman rumah dibuat seunik dan kratif mungkin agar terlihat lebih kokoh dan diberi cat warna sesuai lantai dan dinding. Penggunaan dinding kaca juga lebih banyak digunakan daripada dinding dari batu bata atau cat beton. Atap rumah yang digunakan juga menggunakan waterproof atau atap cor beton serta bentuk atapnya yang cenderung datar. Pagar rumah juga lebih dikesampingkan agar halaman lebih luas. 

Desain pada taman terdapat banyak pepohonan dan tanaman yang rindang. Penggunaan lampu yang tidak terang atau agak redup menmbuat rumah minimalis terlihat lebih mewah dan terkesan suasana romantis. Di dalam rumah juga terdapat penggunaan ruangan dan kamar yang tidak terlalu bayak, penggunaan perabotan dan furniture yang mewah dan mahal, penggunaan cat pada dinding dengan warna yang elegan seperti warna abu-abu, coklat, dan krem. Sirkulasi udara yang cenderung dikesampingkan karena lebih memakai air conditioner atau AC.

Dalam membangun model rumah minimalis eropa, haruslah memperhatikan hal-hal yang sudah dijelaskan barusan agar tercipta hunian rumah minimalis eropa yang megah, mewah, dan sempurna. Membangun model rumah minimalis eropa memang membutuhkan biaya yang sangat banyak, namun hasilnya pun sesuai yang diharapkan.

Sunday, May 17, 2015

Model Rumah Minimalis Elegan Sangat Populer Di Masyarakat

model rumah minimalis elegan
Setiap orang pastinya ingin menempati rumah yang indah, cantik, dan elegan agar nyaman dan betah untuk ditempati. Maka dari itu dibutuhkan rumah idaman yang elegan yang diinginkan setiap orang. Sekarang ini sudah sangat banyak  model rumah yang sedang populer di masyarakat seperti model rumah minimalis. Mengapa model rumah minimalis populer di masyarakat karena model rumah minimalis sangat simpel atau sederhana konsepnya dan bentuknya pun sangat unik serta berbeda-beda model satu sama lain. Dengan anda membangun dan menerapkan model rumah minimalis elegan,  maka rumah anda akan mengikuti tren perkembangan model rumah saat ini. Saat ini model rumah minimalis sangat banyak dan diterapkan di banyak perumahan maupun rumah biasa.

Model rumah minimalis elegan didapat dari konsep dan desain yang unik dan kreatif yang tidak jauh mengusung unsur kesederhanaan pada bentuk dan motif pada rumah. Sebaiknya anda mencoba menerapkan model rumah minimalis elegan pada rumah anda, sehingga anda akan paham mengenai model rumah minimalis yang sedang marak saat ini. Model rumah minimalis ini diperkirakan akan bertahan sampai tahun-tahun berikutnya karena selalu mengikuti perkembangan jaman yang ada. Desain dan konsepnya juga selalu mengadopsi model yang berkembang pesat. Jadi anda tidak usah takut dengan model rumah minimalis yang akan ketinggalan jaman.

Anda bisa membuat model rumah minimalis elegan dengan bentuk dan konsep yang anda suka dan sesuai dengan selera anda. Pastinya hasilnya akan berbeda dengan rumah minimalis yang lain. Dengan anda kreatif membuat konsep dan desain sendiri yang unik dan kreatif maka rumah minimalis anda akan jauh terlihat lebih menarik dan menjadi referensi banyak orang dalam menciptakan hunian rumah minimalis idaman. Dalam membuat model rumah minimalis harus memperhatikan dari segi interior dan eksterior pada setiap bagian dan sudut rumah yang ada.

Saturday, May 16, 2015

Model Rumah Minimalis Di Desa Yang Sangat Luas

model rumah minimalis di desaSaat ini banyak sekali dijumpai model rumah berbagai macam bentuk, ukuran, dan type. Namun setiap orang mencari rumah yang mempunyai lahan rumah yang luas agar bisa digunakan untuk berbagai macam kebutuhan dan keperluan. Lahan luas rumah tersebut biasanya banyak dijumpai di daerah desa karena di desa luas lahan dan rumahnya masing-masing sangat luas. Tetapi jika kita melihat perkotaan, maka lahan luas rumah yang besar pun sangat sulit untuk dijumpai. Walaupun luas lahan rumah di kota ada yang luas, itupun sangatlah mahal. Maka dari itu sekarang ini di daerah desa sudah ada yang menggunakan model rumah minimalis. Model rumah minimalis di desa juga tidak kalah jauh dengan rumah minimalis yang ada di kota. Di kota, rumah minimalis menjadi tren yang sangat merakyat dan banyak digunakan di setiap perumahan. Sedangkan di desa, rumah minimalis masih menjadi tren yang baru dan masih sedikit yang menggunakan model ini pada rumah masing-masing. 

Masyarakat desa beranggapan bahwa membangun atau menciptakan model rumah minimalis di desa sangatlah membutuhkan biaya yang sangat mahal dan kemampuan khusus dalam membuat bentuk serta konsep rumah minimalis padahal tidak sama sekali. Bahwa membuat model rumah minimalis di desa tidaklah membutuhkan biaya yang mahal karena bahan material yang digunakan untuk membuat bangunan harganya lebih murah daripada di kota.  Bagi anda yang menginginkan membangun model rumah minimalis di desa, maka segeralah anda membangun karena luas lahan dan bahan material di desa sangat murah. Anda bisa membuat model rumah minimalis dengan desain dan motif seperti rumah minimalis di desa. 

Dalam membangun model rumah minimalis di desa, anda harus memperhatikan hal-hal terpenting agar rumah minimalis tercipta dengan sempurna. Hal-hal tersebut seperti penggunaan ruangan dan kamar harus ada, penggunaan cat atau warna pada dinding haruslah disesuaikan dengan warna furnitur, penggunaan perabotan dan furnitur juga jangan terlalu banyak, pencahayaan juga harus cukup jelas dan terang, dan sirkulasi udara atau ventilasi haruslah cukup juga.

Dengan begitu tidak usah berlama-lama untuk membangun model rumah minimalis di desa, segeralah anda untuk membangun rumah minimalis di desa. Siapa tahu rumah minimalis anda bisa menjadi inspirasi bagi semua lapisan masyarakat di pedesaan. Dengan anda membangun rumah minimalis di desa, anda membuat invesatasi jangka panjang untuk masa depan anda sehingga bila rumah minimalis dibutuhkan maka tinggal ditempati dan digunakan.

Friday, May 15, 2015

Model Rumah Minimalis Dan Interiornya Yang Menarik Dan Menawan

model rumah minimalis dan interiornyaDalam sebuah rumah pastinya terdapat interior atau bagian terpenting yang ada di dalam rumah. Maka dari itu bagin dalam atau interior pada rumah haruslah diutamakan karena demi kenyamanan para penghuni rumah. Terlebih dengan model rumah minimalis dan interiornya haruslah diutamakan karena rumah minimalis mengusung konsep yang sederhana sehingga interior dalam rumah haruslah detail pada setiap bagian. Anda bisa membuat interior rumah  minimalis anda menjadi lebih  Dalam membangun interior rumah minimalis, haruslah memperhatikan hal-hal berikut ini agar tercipta interior rumah minimalis yang indah, cantik, nyaman, dan membuat penghuni rumah menjadi betah tinggal di rumah.

Dalam model rumah minimalis dan interiornya haruslah memperhatikan hal-hal seperti:

1.    Di dalam interior rumah minimalis harus terdapat penggunaan ruangan dan kamar yang disesuaikan dengan kebutuhan penghuni rumah dan diseimbangkan antara lantai 1 dan lantai 2 (jika tersedia).
2.     Penggunaan cat atau warna sangat lah dibutuhkan untuk menghias rumah atau membuat tampilan rumah lebih indah, cantik, dan menarik. Pilih cat atau warna dengan menyesuaikan pada warna furnitur yang dipakai. Jangan gunakan warna yang mencolok.
3.    Dalam rumah minimalis haruslah lah memiliki pencahayaan yang cukup agar suasana menjadi terang dan jelas serta nyaman.
4.   Perhatikan penggunaan perabotan dan furnitur. Jangan terlalu banyak karena akan menyebabkan kesan sempit dan sumpek. Simpan dan letakkan barang yang sudah tidak dipakai pada lemari atau pada lantai dua jika tersedia.
5.   Sirkulasi udara atau ventilasi harus ada agar udara dari luar masuk ke dalam rumah atau pergantian udara dari dalam ke luar rumah serta sinar matahari bisa masuk ke dalam rumah.

Itulah penjelasan mengenai model rumah minimalis dan interiornya yang sudah dijelaskan di atas. Namun anda bisa menambahkan atau membuat kreatif dan unik lagi dalam menciptakan interior rumah minimalis yang sempurna.

Thursday, May 14, 2015

Model Rumah Minimalis Dan Elegan Yang Sangat Menarik

model rumah minimalis dan eleganDalam menciptakan hunian rumah idaman bagi setiap para penghuni  rumah, maka dipilihlah model rumah yang sedang tren dan marak saat ini. Model rumah tersebut yaitu model rumah minimalis dan elegan yang menekankan pada konsep dan desain yang sederhana namun tetap terlihat elegan dan mewah. Rumah minimalis memang saat ini banyak digunakan pada rumah biasa maupun perumahan yang elit dikarenakan bentuknya yang unik dan kreatif serta membuat rumah minimalis yang satu dengan rumah minimalis yang lainnya menjadi berbeda-beda. Jika rumah anda dibuat dengan model rumah minimalis, maka rumah anda akan terlihat jauh lebih indah, cantik, dan menawan karena tersentuh dengan model minimalis. Model rumah minimalis sangatlah banyak dipilih oleh setiap orang karena bentuknya yang desainnya yang sangat modern dan mengikuti perkembangan jaman yang semakin maju.

Dengan anda membangun model rumah minimalis dan elegan, maka rumah anda akan jauh terlihat lebih menarik. Anda jangan beranggapan bahwa menciptakan dan memiliki rumah minimalis sangat membutuhkan biaya yang mahal padahal tidak. Membuat model rumah minimalis malah membuat pengeluaran hemat karena bahan material yang dibutuhkan tidaklah terlalu banyak dan biayanya sedikit. Anda bisa buktikan sendiri dengan membangun model rumah minimalis pada rumah anda pastinya biaya yang anda keluarkan tidaklah terlalu banyak. Jika rumah minimalis anda ingin jauh terlihat lebih indah dan cantik maka anda bisa memperhatikan hal berikut ini seperti penggunaan ruangan atau kamar, penggunaan cat atau warna pada dinding dalam dan luar rumah, pencahayaan yang cukup pada dalam dan luar rumah, penggunaan perabotan dan furnitur, terdapat sirkulasi udara yang cukup, terdapat teras atau halaman, terdapat taman, terdapat pagar luar rumah, terdapat garasi, dan terdapat  atap rumah.

Dengan begitu anda akan paham dan mengerti akan model rumah minimalis dan eleganyang sudah dijelaskan di atas. Hal-hal tersebut yang sudah dijelaskan merupakan inti dari model rumah minimalis yang ada. Maka dari itu hal tersebut harus ada dan diterapkan pada rumah minimalis anda.

Wednesday, May 13, 2015

Model Rumah Minimalis Dua Lantai Terbaru Yang Mewah Dan Indah

model rumah minimalis dua lantai terbaruMemiliki hunian rumah idaman merupakan impian bagi setiap keluarga dan semua orang dalam menciptakan rumah yang nyaman dan aman. Sekarang ini sudah banyak sekali model rumah minimalis yang banyak dicari masyarakat karena keunikan dan kreatif pada model dan desainnya. Model rumah minimalis ini banyak sekali type dan ukurannya. Anda bisa memilih ukuran dan type rumah minimalis sesuai dengan kebutuhan dan dana anda. Namun jika anda menginginkan rumah minimalis yang banyak fungsi dan kenyamanannya, anda bisa menggunakan dan memilih model rumah minimalis dua lantai terbaru yang mewah dan indah. Model rumah minimalis dua lantai memang sangat disarankan bagi masyarakat indonesia karena sekarang ini haruslah membangun rumah ke atas atau dua lantai agar lahan berguna di perkotaan tidak habis dipakai untuk dibangun rumah.

Model rumah minimalis dua lantai terbaru banyak dipiih karena mengusung desain interior yang mengedepankan kenyamanan di dalam rumah. Dalam rumah minimalis dua lantai, anda harus memanfaatkan penggunaan kamar atau ruangan agar rumah minimalis anda terlihat luas dan tidak menimbulkan kesan sumpek dan sempit. Penggunaan ruangan dan kamar sendiri harus lah ditata dan dibuat serapi atau pun seimbang mungkin antara lantai satu dan lantai dua. Dengan begitu rumah minimalis dua lantai anda terlihat lebih rapi, teratur, dan terkesan sangat luas walaupun luas lahan rumah anda bertype kecil hingga sedang. Selain penggunaan kamar dalam rumah minimalis dua lantai, anda juga bisa memperhatikan penggunaan perabotan atau furnitur yang jangan terlalu banyak dan juga barang yang tidak anda pakai dalam rumah bisa anda simpan atau letakkan pada lantai dua.

Jika anda ingin model rumah minimalis dua lantai terbaru anda semakin terlihat indah dan cantik serta menawan, anda bisa menambahkan penggunaan cat atau warna pada dinding luar dan dalam rumah. Anda bisa menambahkan motif dengan permainan pada cat atau warna pada dinding rumah. Bentuk atap, jenis pagar juga bisa anda desain sendiri secara unik dan kreatif, siapa tahu menjadi tren dan model terbaru. Dengan anda memiliki rumah minimalis yang unik dan kreatif membuat rumah anda menjadi berbeda dengan rumah minimalis yang lain.

Tuesday, May 12, 2015

Model Rumah Minimalis Di Hook Yang Strategis Dan Menguntungkan

model rumah minimalis di hookApakah anda sudah tahu mengenai model rumah minimalis di hook? Jika anda belum tahu mengenai model rumah minimalis di hook maka anda bisa membaca penjelasan berikut ini agar anda lebih paham mengenai rumah minimalis hook itu seperti apa dan bentuknya bagaimana. Model rumah minimalis di hook maksudnya rumah minimalis yang terletak di sebelah pojok dimana lahan rumah yang sangat menguntungkan baik dari segi posisi maupun kepercayaan orang-orang cina maupun fengshui. Fengshui sendiri di artikan pengetahuan mengenai perkiraan sebuah letak suatu benda. Benda disini maksudnya bisa negara, kota, pulau, dan tentunya letak rumah yang akan kita bahas berikut ini. Rumah minimalis hook mempunyai banyak sekali keuntungan seperti letak yang sangat strategis, tersedianya tambahan lahan, kekayaan dalam penampilan, maupun sirkulasi udara dalam rumah yang baik, dan pencahayaan yang alami.

Konsep model rumah minimalis di hook yaitu rumah yang ada di pojok ini terlihat melebar ke luar dan terbagi menjadi garasi, teras, ruang tamu, ruang keluarga, satu buah kamar tidur utama, dua buah kamar tidur anak, ruang makan, dapur, kamar mandi, dan tempat untuk jemuran. Keuntungan yang lain yang busa didapat dalam rumah minimalis di hook yaitu memiliki area terbuka pada sisi depan dan samping sehingga hanya salah satu sisi samping yang berbatasan langsung dengan rumah yang lain atau rumah tetangga, berada di ujung blok jalan yang baik seperti pertigaan, perempatan, perlimaan, dan lainnya, biasanya rumah di hook ini mempunyai luas lahan yang sangat besar sehingga harga rumah hook pun sangat lah mahal sekali.

Model rumah minimalis di hook ini sangat lah banyak dicari orang karena keuntungan yang banyak tersebut seperti yang sudah dijelaskan di atas tadi. Maka dari itu bagi anda yang menginginkan rumah minimalis dengan luas lahan yang sangat besar dan mempunyai posisi atau letak rumah yang strategis sebaiknya anda pilih rumah minimalis hook ini agar anda mendapat banyak kenyamanan pada rumah idaman anda. Namun anda harus mempertimbangkan biaya yang banyak untuk memiliki rumah minimalis di hook ini. Anda harus mendapatkan dana yang banyak dalam mendapatkan rumah minimalis hook yang anda inginkan.

Monday, May 11, 2015

Model Rumah Minimalis Dengan Batu Alam Yang Unik Dan Kreatif

model rumah minimalis dengan batu alamDalam menciptakan sebuah hunian rumah idaman yang cantik, maka dibutuhkan beberapa cara agar rumah tampil jauh lebih cantik, indah, dan menarik. Cara tersebut bisa dengan menggunakan model rumah minimalis. Model rumah minimalis mengapa dipilih karena model rumah minimalis sangat lah sederhana namun tetap terlihat sangat indah, unik, cantik, elegan, dan terkesan mewah sehingga dipilih banyak masyarakat Indonesia. Namun agar tetap terlihat lebih unik dan kreatif lagi, anda bisa menggunakan batu alam pada dinding luar maupun luar rumah dan lantai. Model rumah minimalis dengan batu alam sekarang ini banyak diminati banyak orang karena keunikan pada bentuknya dan terasa sangat natural seperti kita di alam. Batu alam sangat mudah didapat seperti di sungai, air terjun, maupun di daerah pegunungan. 

Jika anda memutuskan menggunakan model rumah minimalis dengan batu alam, anda bisa kreatif  dengan meletakkannya di lantai dan dinding dalam maupun luar rumah. Sebaiknya anda meletakkan batu alam pada setiap ruangan seperti kamar mandi, ruang keluarga, ruang tamu, dapur, dinding pada masing-masing ruangan, Maka batu alam akan terlihat lebih eksotik dan mengandung banyak seni. Batu alam sendiri sangatlah bermacam-macam bentuk tekstur dan motifnya seperti garis, kotak, dan motif lain sesuai tekstur batu. Anda bisa membeli batu tersebut di toko bangunan terdekat rumah anda. Harga yang dijual untuk batu alam lebih mahal daripada batu bata karena kualitas pada batu alam sangatlah terjamin dan bernilai seni yang tinggi.

Dalam menggunakan model rumah minimalis dengan batu alam, anda harus memperhatikan penggunaannya seperti gunakan perekat saat memasang batu alam agar batu alam bisa menempel dengan kokoh. Perekat yang bisa digunakan untuk menempelkan batu alam yaitu semen karena semen terbuat dari bahan yang keras dan kuat sehingga sangat cocok untuk menempelkan batu alam pada dinding dan lantai. Batu alam harus disusun secara teratur agar terlihat lebih rapi dan bernilai seni tinggi berdasarkan tekstur dan motif batu. Maka akan menghasilkan rumah minimalis yang indah dan cantik dengan batu alam yang eksotik dan berseni tinggi.

Sunday, May 10, 2015

Model Rumah Minimalis Dan Ukurannya Yang Bermacam Macam

model rumah minimalis dan ukurannyaDalam memiliki rumah idaman yang anda cari, sebaiknya anda memilih rumah dengan model yang saat ini banyak dicari orang karena bentuk dan desainnya yang sangat unik maupun kreatif. Model rumah tersebut yaitu model rumah minimalis. Rumah minimalis sendiri yaitu model rumah yang saat ini sedang populer di masyarakat karena desain dan bentuknya yang sangat unik dan kreatif serta keindahan dan kenyamanan yang didapat di dalamnya. Namun saat ini rumah minimalis banyak sekali pilihan type dan ukurannya. Model rumah minimalis dan ukurannya yang banyak dan bermacam-macam membuat banyak pilihan pada seseorang yang akan memiliki rumah minimalis. Maka dari itu anda harus memilih rumah minimalis dan ukurannya yang sangat tepat dan sesuai kebutuhan penghuni rumah. Ukuran dan type pada rumah minimalis yang banyak dicari masyarakat seperti rumah minimalis dengan type 36, 45, dan 60. Masing-masing type mempunyai ukuran seperti 5x12 meter, 6x10 meter, 8x7 meter, dan 10 x12 meter. Ukuran pada rumah minimalis yang beragam tersebut memiliki harga yang berbeda-beda, namun harus disesuaikan dengan dana atau budget anda pula.

Bagi anda yang menginginkan model rumah minimalis dan ukurannya baik kecil maupun besar, anda tidak usah bingung dalam menentukan pilihan rumah minimalis mana yang akan anda tepati karena semua ukuran dan type sama-sama rumah minimalis. Jika anda menginginkan rumah minimalis yang berukuran besar anda juga bisa menggunakan rumah minimalis dengan type 60 dan ukuran 10x12 meter. Namun jika budget anda sangat minim anda bisa gunakan type rumah yang kecil seperti 36 dan 7x8 meter. Dalam rumah minimalis apapun type dan ukuranny harus memperhatikan bagian-bagian yang dilihat dari segi interior dan eksterior.

Dari segi interior sendiri, model rumah minimalis dan ukurannya harus terdapat penggunaan kamar atau ruangan yang cukup, penggunaan cat atau warna pada dinding, pencahayaan yang cukup, penggunaan perabotan dan  furnitur, sirkulasi udara yang cukup. Sedangkan pada segi eksterior rumah minimalis harus terdapat atap rumah, teras atau halaman depan rumah, taman yang cukup, penggunaan cat atau warna pada dinding luar rumah, pencahayaan yang cukup, garasi yang cukup, dan pagar rumah.

Saturday, May 9, 2015

Model Rumah Minimalis Yang Cantik Dan Populer Saat Ini

model rumah minimalis yang cantikApakah anda ingin memiliki sebuah hunian rumah idaman yang cantik? Jika anda ingin memiliki sebuah rumah idaman yang cantik, sebaiknya anda gunakan model rumah minimalis yang cantik karena model rumah minimalis sangatlah populer dan banyak dicari oleh masyarakat dalam menciptakan hunian rumah. Model rumah minimalis sangatlah sederhana, namun desain dan konsepnya yang terlihat secara teratur, rapi, unik, dan kreatif sehingga hasilnya pun model rumah minimalis yang cantik dan menarik perhatian banyak orang. Dengan begitu, tidak ada salahnya jika anda mencoba menerapkan model rumah minimalis pada rumah anda. Apalagi jika rumah minimalis ditambahkan dengan kreatifitas dan model serta bentuk yang unik akan sangat jauh lebih menarik dan bernilai estetika yang tinggi. Namun jika anda menggunakan model rumah minimalis, sebaiknya disesuaikan dengan type dan luas rumah yang ada atau sebelumnya agar hasilnya pas.

Bagi anda yang memiliki dana tidak terlalu banyak, model rumah minimalis yang cantikini bisa anda jadikan pilihan karena membuat rumah minimalis tersebut tidaklah membutuhkan biaya yang terlalu mahal dan banyak. Bahan material yang diperlukan untuk membangun rumah minimalis justru lebih sedikit daripada perabotan dan furniture sendiri. Maka dari itu segeralah anda gunakan model rumah minimalis pada rumah anda yang biasa saja. Anda juga bisa mempercantik rumah anda dengan menggunakan cat atau warna yang kombinasi dan perpaduan. Dengan begitu rumah minimalis anda akan jauh tampak lebih indah dan sangat cantik karena didesain dan dibentuk sedemikian rupa.

Namun dalam membangun model rumah minimalis yang cantik, anda harus memperhatikan hal-hal seperti penggunaan ruangan dan kamar yang tidak boleh terlalu banyak, penggunaan cat atau warna pada dinding luar dan dalam rumah, pencahaayaan pada luar dan dalam rumah, penggunaan perabotan dan furniture, harus terdapat kamar mandi dan dapur, harus terdapat ventilasi tempat untuk sirkulasi udara dan masuknya sinar matahari ke dalam rumah. Sedangkan di luar rumah harus ada garasi, teras atau halaman, pagar luar rumah, taman, dan pencahayaan. Semuanya harus dipadukan dan diselaraskan agar terlihat tidak sempit, bagus, indah, rapi, teratur, unik, namun tetap mewah.

Friday, May 8, 2015

Model Rumah Minimalis Dua Lantai Yang Terlihat Kokoh Dan Menarik

model rumah minimalis dua lantaiSekarang ini sudah banyak sekali model dan bentuk rumah yang unik dan berbeda satu sama lain. Namun yang sedang populer dan banyak dicari orang yaitu model rumah minimalis. Mengapa model rumah minimalis banyak dicari orang karena bentuk dan modelnya yang sederhana namun unik jika kita lihat. Model rumah minimalis memang terkesan sederhana namun tetap terlihat indah, cantik, elegan, dan mewah jika kita masuk ke dalamnya. Model rumah minimalis banyak sekali typenya seperti type 36, 45, dan 60 yang biasa terdapat di area perumahan. Harga yang ditawarkan pada model rumah minimalis terbilang agak mahal namun tergantung type yang dipilih. Bagi anda yang ingin membangun model rumah minimalis namun dana anda kurang, sebaiknya anda memilih maupun membangun rumah minimalis dengan type kecil seperti type 36 ataupun type sedang  yaitu type 45. Kedua type tersebut sangatlah disarankan bagi anda dan banyak dicari oleh masyarakat Indonesia. Tetapi anda tidak usah khawatir dengan rumah minimalis type kecil, karena anda bisa membuat model rumah minimalis dua lantaiatau bertingkat.

Jika dilihat dari segi interior dalam model rumah minimalis dua lantai harus memperhatikan penggunaan kamar atau ruangan pda lantai 1 dan lantai 2, penggunaan cat atau warna pada dinding, penggunaan cahaya yang cukup terang dan jelas, harus terdapat ventilasi, dan penggunaan perabotan dan furniture. Jika terdapat barang yang tidak dipakai maka bisa disimpan di lantai 2. Itu semua minimal harus ada dalam rumah minimalis. Sedangkan dilihat  dari segi eksterior, harus memperhatikan pada taman, teras atau halaman depan rumah, penggunaan cat atau warna pada dinding, penggunaan cahaya yang cukup jelas, atap rumah dan pagar luar rumah. Bagian itu semua minimal harus ada dalam rumah minimalis agar rumah minimalis terlihat lebih cantik, indah, elegan, dan menarik.

Memang sebaiknya sekarang ini harus membangun rumah ke atas atau model rumah minimalis dua lantaiagar perumahan di Indonesia terlihat rapi dan teratur serta bisa mengatasi lahan tersedia yang sempit. Maka dari itu segeralah bangun rumah anda dengan model rumah minimalis dua lantai. Anda juga bisa membuat rumah minimalis anda berbentuk yang unik dengan kreatifitas anda sendiri dan hasilnya pun pasti bagus dan terlihat kokoh serta menarik.

Thursday, May 7, 2015

Model Rumah Cat Minimalis Yang Indah Dan Cantik

model cat rumah minimalisDalam menciptakan sebuah rumah minimalis dengan tampilan yang sangat cantik dan indah diperlukan suatu cara agar rumah tampak lebih elegan dan menarik yaitu dengan cara menambahkan kombinasi cat atau warna pada dinding di dalam dan di luar rumah. Jika rumah minimalis anda ingin tampil lebih cantik dan indah, sebaiknya anda menggunakan pemakain cat dengan warna yang kombinasi antara interior dan eksterior. Namun anda harus memperhatikan penggunaan cat atau warna pada dinding yaitu tidak boleh menggunakan cat atau warna yang terlalu mencolok, sebaiknya anda pilih dan gunakan cat atau warna yang berkesan kalem serta natural seperti warna hijau muda, biru muda, krem, coklat muda, dan abu-abu. Penggunaan warna tersebut sangat disarankan pada model rumah cat minimalis.

Penggunaan cat atau warna dengan model rumah cat minimalis pada interior harus memperhatikan pada ruangan satu dengan ruangan yang lain seperti semua kamar menggunakan warna atau cat yang sama sedangkan ruangan yang lainnya boleh menggunakan cat atau warna kombinasi yang berbeda-beda. Penggunaan cat atau warna pada rumah minimalis akan membuat rumah terlihat semakin menarik banyak orang yang melihatnya. Jadi hindari penggunaan warna atau cat yang gelap karena warna yang gelap akan membuat rumah terkesan sempit dan tidak nyaman bagi penghuni rumah. Memang terlihat sangat mudah dalam penggunaan cat atau warna pada rumah minimalis, namun jika salah pemilihan akan menyebabkan rumah menjadi suram dan jelek.

model cat rumah minimalisJika anda menyukai kombinasi warna atau cat pada dinding dalam dan luar rumah, anda bisa menggunakan perpaduan warna antara kontras dan gelap. Walaupun hasilnya terlihat agak mencolok, namun tetap enak dipandang mata dan nyaman untuk ditinggali. Akan jauh lebih bagus lagi dengan menambahkan motif yang diterapkan melalu cat dinding atau juga bisa menggunakan stiker dinding yang sekarang ini sedang populer di kalangan masyarakat. Hasilnaya pun sama-sama menarik untuk dilihat oleh kita. Namun itu semua tergantung selera anda masing-masing. Anda boleh memilih antara menggunakan warna atau cat yang kalem dan natural, atau menggunakan perpaduan warna antara kontras dan gelap, dan juga bisa menambahkan motif melalui cat atau stiker dinding. Sekarang ini anda sudah bisa menggunakan cat atau warna pada model rumah cat minimalis walaupun rumah sangat lah sederhana dan simpel.

Wednesday, May 6, 2015

Berbagai Macam Model Rumah Minimalis Dan Denahnya

model rumah minimalis dan denahnyaJika akan membangun sebuah rumah, hal pertama yang harus dilakukan yaitu membuat perencanaan dahulu agar nantinya dalam tahap pembangunan sesuai rencana yang diharapkan. Perencanaan tersebut yaitu berupa sebuah peta rumah atau sering disebut denah rumah. Denah rumah sendiri merupakan gambaran sketsa dari beberapa bagian rumah meliputi interior dan eksterior yang akan dibangun nantinya. Dengan denah rumah, anda bisa membuat beberapa bagian dalam dan luar rumah sesuai kebutuhan dan selera anda. Jika anda membuat denah rumah terlebih dahulu sebelum rumah anda dibangun maka nantinya akan sesuai dengan yang diharapkan dan direncanakan. Maka dari itu kedudukan denah rumah tersebut sangatlah penting dalam menciptakan sebuah hunian rumah idaman. Terlebih dengan rumah minimalis maka dibutuhkan model rumah minimalis dan denahnya, karena rumah minimalis harus membutuhkan ketelitian dalam membuat denah sebab rumah minimalis type atau ukuran dan fungsinya sangat banyak serta berbeda-beda.

Pembuatan denah rumah tidak semudah yang anda bayangkan, karena membutuhkan kemampuan dalam mengukur perbandingan skala antara gambar rumah dan rumah nyata atau sebenarnya yang nantinya akan dibangun. Jika melihat dari segi interior model rumah minimalis dan denahnya, maka harus terdapat detail penggunaan setiap kamar dan ruangan. Detail penggunaan setiap kamar ini diukur sesuai kebutuhan penghuni rumah nantinya. Ukuran luas pada setiap ruangan seperti kamar tidur, ruang tamu, ruang keluarga, ruang makan, kamar mandi semuanya harus diukur sebenarnya agar dalam pembangunan nanti sesuai yang diharapkan. Sedangkan pada luar rumah juga harus di gambar meliputi teras atau halaman depan rumah, taman, garasi, dan pagar rumah. Dengan membuat denah rumah maka akan didapat gambaran atau inti dari sebuah bangunan rumah itu sendiri.

Jika anda kesulitan dalam membuat model rumah minimalis dan denahnya, anda bisa meminta bantuan teman atau kerabat anda yang sudah berpengalaman dalam membuat denah rumah atau juga bisa menggunakan jasa arsitek dan desain denah rumah terdekat dengan letak anda. Jasa desain rumah tersebut memang agak mahal namun sebanding dengan denah rumah yang sangat detail dan bagus hasilnya. Namun semua itu tergenatung selera anda masing-masing. Memang membuat denah rumah tidaklah semudah yang dibayangkan. Dibutuhkan kemampuan khusus dalam mengukur perbandingan skala antara gambar rumah dan rumah yang nyata.       

Beberapa Model Rumah Minimalis Dan Denah Yang Detail

Apakah Anda ingin membangun rumah minimalis yang baru? Jika anda ingin membangun rumah minimalis yang baru maka sebaiknya anda harus membuat perencanaan yang matang agar nantinya rumah yang dibangun sesuai keinginan anda. Perencanaan tersebut yaitu anda harus membuat peta rumah anda dari segi interior maupun eksterior dengan melakukan sktesa pengukuran agar sesuai dengan rumah sebenarnya. Hal tersebut disebut masyarakat sebagai pembuatan model rumah minimalis dan denah rumah yang detail. Dengan anda membuat denah rumah, maka anda bisa mengetahui bagian dan isi terpenting dari rumah anda. Maka dari itu diperlukan denah rumah yang detail dan melakukan pengukuran rumah sebenarnya. Namun membuat denah rumah membutuhkan kemampuan khusus supaya tidak salah dalam melakukan pengukuran luas lahan dan membagi antara sisi interior dan eksterior rumah.

Saat ini rumah yang dijadikan favorit masyarakat yaitu rumah minimalis. Mengapa rumah minimalis dijadikan rumah favorit karena rumah minimalis bentuk dan konsepnya sangatlah sederhana namun masih tetap terlihat unik, elegan, megah, dan mewah. Oleh karena itu masyarakat banyak mencari rumah minimalis dan menjadikan model favorit dalam melakukan pembangunan rumah. Namun tidak lengkap rasanya bila ingin membangun rumah minimalis yang baru tetapi tidak membuat denah rumah terlebih dahulu. Sebaiknya anda membuat model rumah minimalis dan denah yang detail agar nantinya rumah yang telah dibangun sesuai dengan denah rumah yang dibuat. Dalam membuat denah rumah minimalis yang detail harus lah memperhatikan bagian terpenting antara segi interior dan eksterior yang meliputi penggunaan setiap ruangan ataupun kamar beserta ukurannya, pembagian setiap ruangan dan perkiraan perabotan apa saja yang digunakan.

model rumah minimalis dan denah

Dalam membuat denah rumah anda harus menyesuaikan dengan type dan luas rumah yang akan dibangun, karena type pada rumah minimalis sangatlah banyak dan berbeda-beda. Membuat model rumah minimalis dan denahbisa anda lakukan sendiri di rumah dengan cara manual atau digambar di sebuah kertas atau anda juga bisa membuat denah rumah dengan menggunakan software computer seperti autocad. Namun jika anda ingin denah rumah anda lebih maksimal, anda harus menggunakan jasa desain arsitek rumah tetapi biayanya relative agak mahal. Perancangan sebuah denah rumah minimalis memang harus dibuat awal agar nantinya dalam pembangunan hasilnya bisa sesuai yang diharapkan atau sesuai denah rumah. 

Tuesday, May 5, 2015

Model Rumah Minimalis Cluster Terbaik 2015

model rumah minimalis clusterApakah anda sudah tahu mengenai model rumah minimalis cluster? Jika anda belum tahu mengenai model rumah minimalis cluster simak baik-baik penjelasan berikut ini agar anda paham dan jelas mengenai rumah minimalis cluster. Rumah minimalis cluster merupakan sejumlah rumah yang berada dalam suatu lingkungan  atau berkelompok dengan bentuk  rumah yang serasi dimana dinding rumah yang satu dengan dinding rumah yang lain saling menempel dan pagar yang terbuka. Perumahan cluster ini menggunakan system satu gerbang dengan keamanan oleh adanya satpam di pos satpam yang ada jadi rute jalan masuk dan keluar satu akses, dan setiap yang melintas atau lewat harus dijaga demi keamanan dan kenyamanan. Kondisi ini tentu mengakibatkan adanya kelebihan dan kelemahan dalam rumah cluster tersebut.

Kelebihan yang ada pada model rumah minimalis cluster yaitu privasi atau pribadi lebih terjaga, rumah cluster ini sangatlah berkelas daripada perumahan biasa sehingga sangat nyamn jika ditinggali, keamanan lebih terjaga karena pengamanan yang terbaik dan ketat, antara penghuni rumah cluster yang satu dengan penghuni rumah cluster yang lain sangatlah akrab, taman pada rumah cluster ini biasanya sangat luas untuk ditanami karena tidak adanya pagar depan rumah, sangat aman untuk tempat bermain anak-anak, dan udara di sekitar rumah cluster biasanya lebih sejuk dan terhindar dari polusi.

Sedangkan kekurangan yang ada pada rumah minimalis cluster yaitu harga rumah cluster biasanya sangat lah mahal atau bisa dibilang dipatok harga bagi setiap pemilik rumah, tidak bisa bebas keluar masuk area perumahan cluster, adanya beban biaya yang lain seperti biaya kemanan dan kebersihan, dan jika ada teman atau kerabat yang datang dan ingin menginap maka harus lapor kepada satpam di pos satpam.

Konsep perumahan cluster ini tentunya lebih aman dan nyaman karena pengamanannya yang ketat. Namun jika dilihat dari segi pertimbangan baik yang ada, model rumah minimalis clusterini berkembang sangat pesat dan banyak dicari oleh masyarakat karena lokasi pada rumah cluster biasanya di tengah kota atau pusat perkotaan, pusat bisnis, dan pusat kerja, lokasi rumah cluster biasanya di hunian yang sangat pesat sehingga banyak investor yang menanam modal, seseorang akan berfikir bahwa membeli sebuah rumah akan jauh lebih berharga daripada membeli tanah kosong, penghuni rumah cluster biasanya memiliki tingkat gengsi yang tinggi daripada tinggal di rumah biasa.

Monday, May 4, 2015

Model Rumah Minimalis Cantik Dan Indah

model rumah minimalis cantikDalam menciptakan hunian rumah idaman dan impian yang cantik, dibutuhkan beberapa desain, konsep, dan model rumah yang cantik pula seperti model rumah minimalis cantik yang saat ini sedang diterapkan pada semua rumah baik rumah biasa ataupun pada perumahan yang terbilang elite ini. Model rumah minimalis cantik ini banyak dipilih karena desain dan konsepnya yang sederhana, elegan, namun tetap terlihat mewah. Dalam menciptakan model rumah minimalis cantik ini dibutuhkan ide dan kreatifitas agar bentuk dan modelnya menjadi unik serta berbeda dengan rumah minimalis yang lain. Maka dari itu, sebaiknya anda mencoba model rumah minimalis ini dengan menerapkannya pada rumah anda yang biasa-biasa saja. Anda tidak perlu bingung dan takut dengan biaya yang dihabiskan dalam membangun atau menciptakan hunian rumah minimalis ini, karena model rumah minimalis ini tidak membutuhkan biaya yang banyak dan mahal melainkan biaya yang hemat dan minim pun bisa membuat rumah minimalis idaman.

Jika anda sudah yakin dan benar-benar tertarik untuk membangun rumah dengan model rumah minimalis cantik, segeralah anda terapkan pada rumah anda agar rumah anda terlihat jauh lebih cantik, indah, elegan, dan mewah. Namun dalam membangun rumah minimalis yang cantik nan indah ini harus memperhatikan hal-hal terpenting dalam pembuatan rumah minimalis. Hal-hal tersebut seperti, berikut ini:

1.   Jika dilihat dari segi interior pada rumah minimalis, maka anda harus memperhatikan penggunaan ruangan atau kamar, penggunaan cat pada dinding dalam rumah, harus terdapat ventilasi atau sirkulasi udara yang cukup, pencahayaan yang cukup pula, penggunaan perabotan dan furniture juga harus diperhatikan, dan pada setiap rumah minimalis harus terdapat kamar mandi dan dapur.

2.   Sedangkan dilihat dari segi eksterior model rumah minimalis cantik, anda harus memperhatikan seperti penggunaan teras atau halaman, pagar luar rumah, taman, garasi, pencahayaan pada luar rumah, dan penggunaan cat pada dinding luar rumah.

Kedua hal tersebut di atas memang harus ada dalam model rumah minimalis cantik agar rumah minimalis anda jauh terlihat lebih cantik, indah, elegan, dan mewah. Jika rumah minimalis anda ingin lebih bagus dan indah lagi maka anda bisa menambahkan kreatifitas pada model dan konsep yang unik agar berbeda dengan rumah minimalis yang lainnya.

Saturday, May 2, 2015

Model Rumah Minimalis Beserta Denah Terbaik Dan Populer

model rumah minimalis beserta denahDalam menciptakan sebuah hunian rumah idaman, pastinya dibutuhkan suatu model dan desain agar rumah dapat dibangun sesuai yang diinginkan. Maka dari itu dibutuhkan denah rumah untuk membuat perencanaan sebelum rumah dibangun. Untuk membuat denah rumah diperlukan keterampilan dan kemampuan khusus untuk mendesain sebuah rumah. Oleh karena itu membuat denah rumah tidaklah sembarangan, namun jika anda sudah berpengalaman membuat denah rumah khususnya pada rumah minimalis yang saat ini sedang populer maka denah rumah pun akan dengan mudah dibuat dengan bentuk dan model terbaik. Maka dari itu dalam membuat model rumah minimalis beserta denahharuslah diutamakan agar sesuai harapan yang diinginkan nanti dalam pembangunan rumah minimalis.
model rumah minimalis beserta denah

Dalam membuat model rumah minimalis beserta denah harus lah memperhatikan hal-hal berikut ini agar nantinya dalam berjalannya tahap pembangunan sesuai yang diharapkan. Berikut penjelasannya.

1. Dalam membuat denah rumah pada rumah minimalis harus disesuaikan dengan type dan luas rumah masing-masing karena berbeda-beda.

2. Dalam denah rumah minimal harus memperhatikan dari segi interior seperti penggunaan atau penataan ruangan dan kamar, pencahayaan pada setiap kamar atau ruangan, penggunaan cat atau warna pada dinding, penggunaan furnitur dan perabotan, harus terdapat kamar mandi dan dapur, dan harus ada ventilasi atau sirkulasi udara yang cukup.

3. Sedangkan dari segi eksterior harus terdapat teras atau halaman, taman, garasi, pencahayaan yang cukup, penggunaan cat atau warna pada dinding luar rumah, dan pagar luar rumah.

4. Jika luas dan type rumah lebih besar dan bertingkat, sebaiknya anda bisa menggunakan lantai dengan menambahkan penggunaan ruangan atau kamar, juga bisa sebagai tempat untuk menjemur pakaian, dan juga bisa untuk tempat menyimpan barang yang tidak dipakai atau barang yang terlalu banyak.

5. Ukuran perbandingan dalam membuat denah rumah harus dibuat lebih detail dan seperti tampak aslinya agar bisa dilihat dengan mudah.

6. Jika anda kesulitan dalam membuat denah rumah, anda bisa meminta teman anda untuk menggambar denah rumah anda atau juga bisa anda memakai jasa arsitek rumah untuk menggambar denah rumah anda.

Demikian penjelasan mengenai model rumah minimalis beserta denah yang sudah dijelaskan di atas, semoga dapat bermanfaat bagi anda yang ingin membuat denah rumah minimalis sebelum melakukan pembangunan.